MINYAK TURUN TIPIS DI TENGAH KEHATI-HATIAN PROSPEK PERMINTAAN

PT KONTAKPERKASA FUTURES BALI 18/06/2024 – Harga minyak turun tipis di perdagangan Asia pada Selasa (18/6), setelah membukukan kenaikan di sesi sebelumnya, karena pasar tetap berhati-hati mengenai prospek pertumbuhan permintaan global di tengah ekspektasi pasokan yang lebih kuat. Acuan global, minyak mentah berjangka Brent turun 13 sen, atau 0,15%, menjadi $84,12 per barel pada pukul…

Read More

EMAS TAHAN PENURUNANYA KARENA BERKURANGANYA HARAPAN THE FED SAAT INI

PT KONTAKPERKASA FUTURES BALI 18/06/2024 – Emas stabil setelah pelemahan kemarin menyusul serangkaian pernyataan hawkish dari pejabat Federal Reserve yang semakin mengurangi optimisme akan ada lebih dari satu penurunan suku bunga pada tahun ini. Presiden Fed Bank of Philadelphia Patrick Harker mengatakan pada Senin bahwa dia melihat satu pemangkasan sesuai untuk tahun ini berdasarkan perkiraannya…

Read More

DOLAR GOYAH SAAT PASAR MENANTI SEJUMLAH PETUNJUK DARI THE FED

PT KONTAKPERKASA FUTURES BALI 18/06/2024 – Dolar melemah pada Selasa (18/6), yang memperpanjang kerugian hari sebelumnya terhadap euro dan sterling, karena kegelisahan pasar atas risiko pemerintahan sayap kanan Perancis berkurang. Mata uang AS gagal mendapatkan dorongan dari kenaikan imbal hasil Treasury semalam, karena investor menunggu laporan penjualan ritel penting dan komentar dari pejabat Federal Reserve…

Read More

SAHAM HONG KONG MENYUSUL WALL ST LEBIH TINGGI PADA PEMBUKAAN

PT KONTAKPERKASA FUTURES BALI 18/06/2024 – Saham Hong Kong dibuka sedikit lebih tinggi pada Selasa (18/6) pagi pasca rekor penutupan lagi di Wall Street, dengan investor menantikan rilis data ekonomi AS yang baru. Indeks Hang Seng naik tipis 0,14% atau 25,77 poin menjadi 17.961,89. Indeks Harga Saham Gabungan Shanghai sedikit melemah, turun tipis 0,82 poin…

Read More
pt kontak

EMAS NAIK TIPIS DIDUKUNG OLEH,KEMUNGKINAN PERMINTAAN INVESTOR

PT KONTAKPERKASA FUTURES BALI 18/06/2024 – Emas menguat di awal sesi Asia pada Selasa (18/6), yang didukung oleh kemungkinan permintaan investor. Sementara Ryan McKay, strategi komoditas senior di TD Securities, mengatakan dalam sebuah laporan penelitian, “Data inflasi AS yang lebih lemah dari perkiraan baru-baru ini dan rincian pertemuan FOMC yang kurang hawkish telah meningkatkan minat…

Read More